Buku ini akan membekali Anda keterampilan berbahasa secara lengkap. Anda tidak saja mengasah keterampilan menulis dan membaca tetapi juga keterampilan berbahasa yang lain, yaitu mendengarkan dan berbicara. Anda akan tahu bagaimana teknik mendengarkan yang baik untuk memperoleh informasi. Selanjutnya informasi tersebut dapat Anda sampaikan kepada orang lain dengan teknik berbicara.
Buku ini hadir untuk membawa Anda dalam petualangan dan suasana belajar yang lebih mengedepankan aspek penggalian potensi diri. Anda tidak hanya bergelut dengan materi (teori) bahasa dan sastra. Anda diajak untuk memahami kegiatan belajar bahasa dan sastra Indonesia berdasarkan kehidupan sehari - hari.
Bahasa sebagai sarana ilmu pengetahuan tidak dapat dilepaskan dari fungsi bahasa sebagai sarana bernalar. Berbahasa yang baik menunjukkan penalaran yang baik. Cara bernalar yang baik dapat dilatih dengan berbahasa yang benar.
Buku ini disakikan dalam 11 bab, yang dimana setiap bab dalam buku ini dilengkapi dengan kegiatan peserta didik.
Buku ini disajikan dalam 8 bab di setiap bab dalam buku ini dilengkapi kegiatan yang dikerjakan peserta didik saat pembelajaran sebagai tahap mendalami konsep-konsep materi yang disajikan.
Buku seri BUPENA ini dikembangkan dengan menyajikan pembelajaran berbasis aktivitas yang akan mendorong proses belajar untuk menghasilkan karya dengan basis pemecahan masalah (project based learning). Rangkaian proses belajar dalam buku ini secara komprehensif dapat membantu guru untuk mengembangkan kegiatan belajar
Buku ini merupakan sahabat yang mengajak siswa menjadi pribadi yang cerdas berbahasa Indonesia. Semua kecerdasan berbahasa dapat siswa kuasai karena buku ini disajikan dengan teori praktis dan mendalam, contoh - contoh konkret, dan latihan yang variatif.